• Melayani Dengan Sepenuh Hati

JENIS-JENIS PELAYANAN

A. UPAYA KESEHATAN PERORANGAN (UKP)

  1. Pelayanan Pemeriksaan Umum
  2. Pelayanan Gigi dan Mulut
    a. Cabut gigi dewasa dan anak-anak
    b. Tambal gigi dewasa dan anak-anak
    c. Scalling
    d. Trepanasi
    e. Grinding
    f. Konseling gig dan mulut
  3. Pelayanan KIA dan KB
    a. Pemeriksaan Kehamilan
    b. Mtbs (Manajemen Terpadu Balita Sakit)
    c. Pemeriksaan Kesehatan Reproduksi
    d. Pemeriksaan Nifas
    e. Pemeriksaan Calon Pengantin
    f. Kb Suntik
    g. Kb Pil
    h. Kb IUD
    i. Kb Implant
    j. Aff Implant
    k. Aff IUD
    l. Pemeriksaan IVA
    m. Imunisasi bayi dan balita
  4. Laboratorium
    a. Hematologi
    1) Darah Lengkap
    2) Hematologi
    3) Lekosit
    4) Eritrosit
    5) Trombosit
    6) Hematokrit
    7) Laju Endap darah
    8) Masa Pembekuan
    9) Masa Perdarahan
    10) Golongan darah
    11) Diff
    b. Urine
    1) Urine Lengkap
    2) Urine Rutin (protein, GDS, pH)
    c. Kimia Darah
    1) Cholesterol Total
    2) Asam Urat
    3) Gula Darah Sewaktu
    4) Gula darah Puasa
    5) Gula Darah 2 jam PP
    d. Imunologi
    1) Widal
    2) HbsAg
    3) HIV
    4) Syphilis
    5) IgG, IgM dengue
    6) PP Test
    e. Bakteriologi
    1) BTA (Mycobacterium Tuberculosis)
  5. Pelayanan Farmasi
  6. Pelayanan Kegawat daruratan 24 jam
  7. Rawat Inap

B. UPAYA KESEHATAN MASYARAKAT (UKM)

  1. UKM ESENSIAL DAN KEPERAWATAN KESEHATAN MASYARAKAT
    a. Pelayanan Promosi Kesehatan (Usaha Kesehatan Sekolah)
    b. Pelayanan KIA – KB
    c. Pelayanan Gizi
    c. Kesehatan Lingkungan
    d. Pencegahan dan pengendalian Penyakit
    e. Keperawatan Kesehatan Masyarakat
  2. UKM PENGEMBANGAN
    a. PKPR (Pelayanan Kesehatan Peduli Remaja)
    b. Kesehatan Haji
    c. Kesehatan Jiwa
    d. UKGS (Usaha Kesehatan Gigi Sekolah)

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *